Menganalisis Jaringan Berbasis Luas

A. Menentukan Persyaratan WAN

 pengertian WAN :

 WAN (Wide Area Network) adalah kumpulan dari LAN dan/atau Workgroup yang dihubungkan dengan menggunakan alat komunikasi modem dan jaringan Internet, dari/ke kantor pusat dan kantor cabang, maupun antar kantor cabang. Dengan sistem jaringan ini, pertukaran data antar kantor dapat dilakukan dengan cepat serta dengan biaya yang relatif murah. Sistem jaringan ini dapat menggunakan jaringan Internet yang sudah ada, untuk menghubungkan antara kantor pusat dan kantor cabang atau dengan PC Stand Alone/Notebook yang berada di lain kota ataupun negara.

Persyaratan WAN :

Network Interface Card     -segmen-segmen VPN dari WAN yang diusulkan diidentifikasi 
-Kebutuhan Segmen ditentukan menggunakan analisis fungsional. 
-Kandungan dan volume lalu lintas diperkirakan sesuai harapan penggunaan organisasi. 
-Matrix fungsional WAN yang terorganisasi dibuat 
-Kebutuhan sumber daya diidentifikasi untuk masing-masing segmen LAN/ WLAN atau VPN atas dasar analisis fungsional. 

Alat-Alat Pembantu Pembuatan WAN :

Wireless Access Point
Modem
Router
Hub
Switch
Server

B. Menentukan Spesifikasi WAN


SPESIFIKASI WAN

1. Mempunyai pesat data yang lebih tinggi
2. Meliputi wilayah geografi yang lebih sempit
3. Tidak membutuhkan jalur telekomunikasi yang disewa dari operator telekomunikasi

C. Desain Awal WAN

  1. WAN (Wide Area Network)
Jaringan ini beroperasi dalam area yang lebih luas dari LAN.Biasanya jaringan WAN berfungsi untuk menghubungkan LAN yang berada terpisah secara geografis. Biasanya digunakan juga untuk fulltime/partime connectivity antar daerah dan juga untuk public services seperti email


Komentar

Postingan Populer